Berikut 5 Kuliner yang Wajib Kamu Coba Ketika di Solo
Jika tengah liburan di suatu daerah, tak seru jika tidak menikmati kulinernya. Kota kelahiran Presiden Jokowi menjadi destinasi liburan yang wajib ada di daftar liburanmu. Selain banyaknya tempat wisata budaya, kota ini juga menyimpan surga kuliner yang sayang untuk Anda lewatkan. Yup, wisata kuliner memang menjadi tolak ukur penilaian suatu destinasi wisata oleh para pengunjung. […]